EFEKTIVITAS VIDEO KOMPRES AIR HANGAT TERHADAP PENGURANGAN NYERI PINGGANG PADA ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF NY.M G2P1A0 USIA KEHAMILAN 37 MINGGU DI KLINIK A

Penulis

  • Melania Nur Hasanah STIKes Budi Luhur Cimahi

Kata Kunci:

asuhan kebidanan, kompres hangat, nyeri pinggang

Abstrak

Selama kehamilan trimester III, seorang perempuan biasanya akan mengalami perubahan yang akan menimbulkan banyak ketidaknyamanan, salah satunya adalah nyeri pinggang. Keluhan ini dapat diatasi dengan pengobatan non farmakologi salah satunya yaitu kompres air hangat. Berdasarkan data dari Klinik A, terdapat sebanyak 154 ibu hamil, 72 ibu hamil (46,7%) mengalami keluhan nyeri pinggang, 29 ibu hamil (18,8%) mengalami keluhan sering buang air kecil, 22 ibu hamil (14,2%) dengan keluhan sulit tidur, dan keluhan lainnya sebanyak 18 ibu hamil (11,6%), serta 13 ibu hamil (8,4%) yang tidak memiliki keluhan. 72 orang ibu hamil yang mengalami sakit pinggang dikarenakan pola aktivitas yang salah sehingga mengakibatkan aktivitas sehari-hari ibu terganggu. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas asuhan kebidanan guna menurunkan intensitas nyeri pinggang ibu hamil trimester III. Metode pada penelitian ini merupakkan pendekatan studi kasus. Pengumpulan data pada penelitian ini dengan menggunakan wawancara dan observasi. Subjek pada asuhan kebidanan ini adalah Ny. M G2P1A0 usia kehamilan 37 minggu dengan keluhan ketidaknyamanan nyeri pinggang. Penyebab dari sakit pinggang yang Ny. M rasakan disebabkan oleh postur tubuh yang salah seperti berdiri terlalu lama, tidur terlentang, dan posisi bangun tidur yang salah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa setelah diberikan asuhan teknik pengurangan rasa nyeri dengan kompres hangat melalui video sebanyak 2 kali dalam sehari selama 3 hari dengan waktu selama ± 15 menit, skala nyeri turun dari 2 ke 0. Dapat disimpulkan bahwa studi kasus kebidanan komprehensif pada Ny. M berjalan dengan normal dan efektif untuk mengatasi ketidaknyamanan yang dialami. Diharapkan asuhan kompres hangat ini dapat diaplikasikan terutama pada ibu hamil yang sering mengalami nyeri pada bagian pinggang.

Referensi

D. A. Palifiana and S. , Wulandari, “Hubungan Ketidaknyamanan dalam Kehamilan dengan Kualitas Tidur Ibu Hamil Trimester III di Klinik Pratama

Asih Waluyo Jati,” Pros. Semin. Nas., vol. 8, pp. 31–40, 2018, [Online]. Available: https://dspace.uii.ac.id/handle/123456789/11435

L. Vinet and A. Zhedanov, “A ‘missing’ family of classical orthogonal polynomials,” J. Phys. A Math. Theor., vol. 44, no. 8, pp. 1–7, 2011, doi: 10.1088/1751-8113/44/8/085201.

tim medis siloam, “Proses Pembuahan & Perkembangan Janin Selama Kehamilan,” siloam hospital. [Online]. Available: https://www.siloamhospitals.com/informasi-siloam/artikel/mengenal-proses-kehamilan

K. D. Purnamasari, “Nyeri Punggung Bawah Pada Ibu Hamil Trimester Ii Dan Iii,” J. Midwifery Public Heal., vol. 1, no. 1, p. 9, 2019, doi: 10.25157/jmph.v1i1.2000.

N. Elkhapi, F. Minata, and A. Anggraini, “Hubungan Usia Kehamilan, Paritas, Aktivitas dengan Terjadinya Nyeri Punggung Bawah Pada Ibu Hamil Trimester II dan III di Puskesmas Kemu Kabupaten Oku Selatan Tahun 2023,” J. Soc. Sci. Res., vol. 3, pp. 6411–6425, 2023.

D. Auliya Azfariska et al., “Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Ny."S" Dengan Anemia Dan Ketidaknyamanan Nyeri Pinggang Pada Trimester Iii Kehamilan Di Pmb ‘N’ Kota Cimahi Tahun 2022 Comprehensive Midwifery Care of Mrs."S" With Anemia and Discomfort Waist Pain in the Third Trimester ,” vol. 1, no. 3, pp. 172–177, 2022, [Online]. Available: https://nafatimahpustaka.org/osadhawedyah

G. Septio, “Laporan Tugas Akhir Oleh : Laporan Tugas Akhir Oleh :,” 2021.

N. Nugrawati, N. Ekawati, A. Wijaya, A. Muhammad Adam Aminuddin, P. DIII Kebidanan STIKes Amanah Makassar, and P. DIII Kesehatan Gigi STIKes Amanah Makassar, “Pengaruh Kompres Hangat Kombinasi Aromaterapi Mawar Terhadap Nyeri Pinggang Pada Ibu Hamil

Trimester III,” Judika (Jurnal Nusant. Med., vol. 7, no. 2, pp. 53–62, 2023, [Online]. Available: https://ojs.unpkediri.ac.id/index.php/akper/article/view/21397

Y. Suryanti, D. N. Lilis, and H. Harpikriati, “Pengaruh Kompres Hangat terhadap Nyeri Punggung Ibu Hamil Trimester III di Puskesmas Sekernan Ilir Tahun 2020,” J. Akad. Baiturrahim Jambi, vol. 10, no. 1, p. 22, 2021, doi: 10.36565/jab.v10i1.264.

A. Pradita, “Skripsi Pengaruh Senam Hamil YOPHYTTA Terhadap Skala Nyeri Punggung Bawah (Low Back Pain) Pada Ibu Hamil Trimester II Dan III Di Kantor Pusat Senam Hamil YOPHYTTA Maternal Surabaya Penelitian Pra Eksperimental,” 2010.

Day Mbana, “Laporan Tugas Akhir 2012 Laporan Tugas Akhir 2012,” Katalog.Ukdw.Ac.Id, 2019,[Online].Available:http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/6167%0Ahttps://katalog.ukdw.ac.id/6167/1/62170056_bab1_bab5_daftar pustaka.pdf

S. Wulandari and N. A. Wantini, “Ketidaknyamanan Fisik Dan Psikologis Pada Ibu Hamil Trimester Iii Di Wilayah Puskesmas Berbah Sleman Daerah Istimewa Yogyakarta,” J. Kebidanan Indones., vol. 12, no. 1, pp. 54–67, 2021, doi: 10.36419/jki.v12i1.438.

yunita chairani Yulizwati, henni fitria, Contuniuty of care. 2021.

T. Maryani, “Pengaruh Kompres Hangat Terhadap Intensitas Nyeri Punggung Pada Ibu Hamil Trimester Iii Di Klinik Pelita Hati Banguntapan Bantul,” 2018.

Lara, “Gambaran Ketidak Nyamanan Ibu Hami Tm 3,” הארץ, vol. 5, no. 8.5.2017, pp. 2003–2005, 2022, [Online]. Available: www.aging-us.com

tim medis siloam hospitals, “Penyebab Sakit Pinggang saat Hamil dan Cara Mengatasinya.” [Online]. Available: https://www.siloamhospitals.com/informasi-siloam/artikel/sakit-pinggang-saat-hamil

D. Y. D. S, asuhan kebidanan masa nifas, Bandung: PT. Refika Adtama. 2018.

Wulandari and N. Ayu Wantin, “Ketidaknyamanan Fisik Dan Psikologis Pada Ibu Hamil Trimester Iii Di Wilayah Puskesmas Berbah Sleman Daerah Istimewa Yogyakarta,” J. Kebidanan Indones., vol. vol.12, no. no.1, pp. 54–67, 2021.

H. B. and V. K. M. W, “Pengaruh Kompres Hangat Terhadap Penurunan Skala Nyeri Pada Penderita Gout Arthritis Di Wilayah Kerja Puskesmas Bahu Manado,” 2019.

C. L. G. H. Varney, & J. M. Kriebs, Buku Ajar Asuhan Kebidanan 4th. 2017.

Wijayanti, I. T., & Aningsih, B. S, BUKU AJAR ASUHAN KEBIDANAN PADA PERSALINAN. 2022.

A. Yulizawati, & Aldina, Buku Ajar Asuhan Kebidanan Pada Persalinan. Sidoarjo: Indomedika Pustaka. 2019.

R. Azizah, N., & Rosyidah, Buku Ajar Mata Kuliah Asuhan Kebidanan NIfas dan Menyusui. Sidoarjo: UMSIDA Press. 2019.

C. Savita, R., Heryani, H., & Jayanti, Buku Ajar Nifas DIII Kebidanan Jilid II. Jakarta: PT Mahakarya Citra Utama Group. 2022.

Y. Yulizawati, Fitria, H., & Chairani, Tinjauan Asuhan Pada Masa Kemahilan,Bersallin, Nifas, Bayi Baru Lahir, Keluarga Berencana. Sidoarjo: Indomedia Pustaka. 2021.

R. S. Prijatni I, 2016 “Kesehatan Reproduksi dan Keluarga Berencana. Edisi I. Jakarta: Kemenkes RI.”

Setyani RA, “Serba Serbi Kesehatan Reproduksi Wanita dan Keluarga Berencana,” Jakarta: Sahabat Alter Indonesia.

A. Proverawati, “Pelayanan Keluarga Berencana,” Yogyakarta: Nuha.

J. B. Fitantra, 2013 “Alat Kontrasepsi Dalam Rahim Atau Spiral (overview),” Jakarta: EGC.

L. P. Sari, M. C. Pratama, and K. Kuswati, “Perbandingan Antara Kompres Hangat dan Akupressure untuk Menurunkan Nyeri Punggung Bawah Ibu Hamil Trimester III,” J. Kebidanan dan Kesehat. Tradis., vol. 5, no. 2, pp. 117–125, 2020, doi: 10.37341/jkkt.v5i2.149.

L. P. S. M.C P. K., ““1. Perbandingan Antara Kompres Hangat dan Akupressure untuk Menurunkan Nyeri Pinggang Bawah Ibu Hamil Trimester III,” J. Kebidanan Dan Kesehat. Tradis., vol. vol.5, no. no.2, pp. 25–117, 2020.

E. A. P. D. Ayu Restu Amalia, “Efektivitas Kompres Hangat terhadap Intensitas Nyeri Punggung pada Ibu Hamil Trimester III,” J. Holist. Nurs. Heal. Sci., vol. vol.3, no. no.1, pp. 24–31, 2020.

J. E. A. Hanubun, T. Indrayani, and R. Widowati, “Pengaruh Pijat Laktasi terhadap Produksi ASI Ibu Nifas,” J. Ilm. Permas J. Ilm. STIKES Kendal, vol. 13, no. 2, pp. 411–418, 2023, doi: 10.32583/pskm.v13i2.858.

J. Aritonang, R. Gurning, N. E. Br Brahmana, and Y. G. Tarigan, “Pengaruh Edukasi Media Vidio Animasi Tentang Asi Eksklusif Terhadap Sikap Ibu Di Wilayah Puskesmas Limbong Tahun 2023,” J. Kesehat. Masy. Dan Lingkung. Hidup, vol. 8, no. 1, pp. 29–35, 2023, doi: 10.51544/jkmlh.v8i1.4360.

S. Nursipa and B. Brahmantia, “Pengaruh Kompres Jahe (Zingiber Officinale) Terhadap Penurunan Nyeri Sendi Pada Lansia Dengan Osteoarthritis,” Heal. Care Nusing J., vol. 4, pp. 98–103, 2022, [Online]. Available: https://journal.umtas.ac.id/index.php/healtcare/article/view/2593

N. Dewi, “Gambaran Perawatan Ibu Post Partum,” Buku Kebidanan, vol. 4, no. 1, pp. 1–23, 2021.

Unduhan

Diterbitkan

27-01-2025

Cara Mengutip

Nur Hasanah, M. (2025). EFEKTIVITAS VIDEO KOMPRES AIR HANGAT TERHADAP PENGURANGAN NYERI PINGGANG PADA ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF NY.M G2P1A0 USIA KEHAMILAN 37 MINGGU DI KLINIK A. Jurnal Osadhawedyah, 2(4), 212–222. Diambil dari https://nafatimahpustaka.org/osadhawedyah/article/view/420